6 July 2020 /
Comments Off on Tips Cara Melamar Kerja yang Bikin HRD Terkesan
Walaupun ada istilah “Don’t judge a book by it’s cover” tapi kenyataannya kita kerap menilai orang dari first impression atau kesan pertama saat bertemu dengan seseorang. Contohnya melihat dari bagaimana kita berpakaian, berbicara, gerak-gerik tubuh dan hal detail lainnya. Pada bidang Human Resources Department (HRD) khususnya di bidang rekrutment, seorang profesional HRD dituntut untuk melakukan […]