Membangun Networking untuk kesuksesan

Istilah networking atau memperluas jaringan profesional penting dilakukan di dalam berbagai aspek, mulai dari saat kita masih menimba ilmu baik di sekolah maupun di perguruan tinggi, hingga berbisnis atau bekerja. Hal ini penting untuk menghadapi era modern yang persaingannya cukup tinggi. Memiliki ilmu dan keahlian saja masih belum cukup, perlu didukung networking (jejaring) yang luas […]

Read more

Personal Branding

Tentu kita sering mendengar mengenai personal branding atau citra diri. Tapi, apa sih sebenarnya yang dimaksud dengan istilah ini? Berikut definisi personal branding menurut para ahli: Personal branding adalah sebuah seni dalam menarik dan memelihara lebih banyak klien dengan cara membentuk persepsi pulik secara aktif. (Montoya, 2002) Personal branding adalah suatu proses membentuk persepsi masyarakat […]

Read more